Dinas Pendidikan Bolmong Bakal Terapkan Pembelajaran Tatap Muka
Pemkab Bolaang Mongodow (Bolmong) berencana akan menggelar kembali sekolah tatap muka.
Rabu, 7 Juli 2021 10:49
Penulis:
Kepala Dinas Pendidikan Renti Mokoginta
TRIBUNMANADO.CO.ID, Manado - Menjelang tahun ajaran baru 2021/2021, rencananya Pemkab Bolaang Mongodow (Bolmong) berencana akan menggelar kembali sekolah tatap muka.
Ada beberapa indikator yang harus dipenuhi untuk belajar tatap muka. Salah satunya protokoler kesehatan dan pembatasan jumlah siswa dalam satu ruangan,” kata Renti ketika ditemui Tribun Manado, Rabu (7/7/2021).
Dia mengungkapkan sistem pembelajaran tatap muka nantinya akan digelar dengan sejumlah pembatasan.
Mulai dari jumlah siswa yang dikurangi 50 persen, begitu pun dengan pengurangan jam pelajaran.
Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Bolmong Masuk Tahap Presentasi dan Wawancara
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Pemkab Bolsel Percayakan RKUD dan Deposito ke BSG, Ini Harapan Bupati Iskandar Kamaru
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Pemkab Bolsel Kembali Percayakan RKUD dan Deposito ke Bank SulutGo
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.