Vaksinasi COVID-19 untuk disabilitas atau disebut program #DisabilitasBISAvaksin telah berlangsung. Staf Khusus Presiden Angkie Yudistia melaporkan capaian penyandang disabilitas yang sudah disuntik per 25 Agustus 2021.
Kerja sama itu dikabarkan akan berjalan dalam jangka waktu lima tahun dan menghasilkan berbagai drama yang melibatkan talenta yang menyandang disabilitas.