Hukum Memotong Kuku dan Rambut Ketika Berkurban, Simak Penjelasan Ustadz Abdul Somad
Bagaimana sebenarnya hukum memotong kuku dan rambut bagi orang yang berkurban di hari raya Idul Adha? Simak penjelasan Ustadz Abdul Somad.
Minggu, 11 Juli 2021 09:42 Editor:
TRIBUNKALTIM.CO - Umat muslim sebentar lagi akan merayakan Hari Raya Idul Adha 1442 H.
Tanggal 1 Dzulhijah 1442 H sudah ditentukan jatuh pada Minggu 11 Juli 2021.
Artinya, Idul Adha 1442 Hijriyah akan jatuh pada Selasa 20 Juli 2021.
Apakah hukumnya wajib atau sunnah terkait tak boleh memotong kuku dan rambut menjelang Idul Adha?
Mengenai hal itu, Ustadz Abdul Somad atau yang akrab disapa UAS pernah mengutarakan jawabannya.
Menjelang Hari Raya Idul Adha, bagi umat Muslim yang hendak berkurban sebaiknya memotong kuku dan rambut.
Tribunnews.com
Kapan hari terakhir diperbolehkan memotong kuku dan rambut bagi yang hendak berkurban di Idul Adha 2021?
Sabtu, 10 Juli 2021 07:26 WIB
freepik.com/pikisuperstar
Idul Adha - Berikut jawaban pertanyaan kapan hari terakhir diperbolehkan memotong kuku dan rambut bagi yang hendak berkurban di Idul Adha 2021.
TRIBUNNEWS.COM - Menjelang Hari Raya Idul Adha, bagi umat Muslim yang hendak berkurban sebaiknya memotong kuku dan rambut.
Lantas, kapan hari terakhir memotong kuku dan rambut bagi yang hendak berkurban di Hari Raya Idul Adha?
Umat muslim sebentar lagi akan merayakan Hari Raya Idul Adha 1442 H.
Dalam sebuah hadis dijelaskan, menjelang Hari Raya Idul Adha seseorang yang hendak berkurban sebaiknya tidak memotong kuku dan rambutnya ketika sudah memasuki tanggal 1 Dzulhijjah.
Tribunnews.com
Hari Raya Idul Adha 2021 Jatuh pada? Simak Hasil Sidang Isbat yang Digelar Sore Ini
Hari Raya Idul Adha 2021 jatuh pada? Jangan lewatkan hasil sidang isbat, Sabtu (10/7/2021), sore ini. Berikut link live streamingnya.
Sabtu, 10 Juli 2021 11:37 WIB
freepik.com/pikisuperstar
Hari Raya Idul Adha 2021 jatuh pada? Jangan lewatkan hasil sidang isbat, Sabtu (10/7/2021), sore ini. Berikut link live streamingnya.
TRIBUNNEWS.COM - Kapan Hari Raya Idul Adha 2021/1442 H dilaksanakan? Akan ditetapkan melalui sidang isbat pada Sabtu (10/7/2021) sore.
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas rencananya akan memimpin sidang isbat penetapan awal Zulhijjah 1442 H dari Rumah Dinas Menag, Komplek Menteri Widya Chandra, Jakarta.
“Karena masih dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Darurat, maka sidang isbat nanti sore, seluruhnya akan dilakukan secara daring.
Tribunnews.com
Kapan Hari Raya Idul Adha 2021? Ini Link Live Streaming Sidang Isbat yang Digelar Sore Ini
Sidang Isbat digelar sore ini, Sabtu (10/7/2021) oleh Kemenag secara daring: Penentuan awal Hari Raya Idul Adha 2021. Ini link resminya.
Sabtu, 10 Juli 2021 14:16 WIB
freepik.com/pikisuperstar
Sidang Isbat digelar sore ini, Sabtu (10/7/2021) oleh Kemenag secara daring: Penentuan awal Hari Raya Idul Adha 2021. Ini link resminya.
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini link live streaming Sidang Isbat Idul Adha 2021, berlangsung sore ini.
Sidang Isbat atau penetapan awal Dzulhijjah 1442 H akan digelar sore ini, Sabtu (10/7/2021) oleh Kementerian Agama (Kemenag).
Melalui siaran persnya, diinfokan sidang isbat ini akan dipimpin oleh Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas secara daring (dalam jaringan).