Banjarmasin Post
Putri Pariwisata Kalimantan Selatan, Nurmilasari, melakukan pemotretan mengisi waktu luang di sela tugas-tugasnya sebagai duta wisata
Senin, 5 Juli 2021 08:20
Penulis:
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Usai mengikuti pemilihan Putri Pariwisata Kalimantan Selatan, Nurmilasari mengisi waktu luang dengan mengambil photoshoot bersama photographer si Banua. Photoshoot nya di coffee shop di daerah Banjarmasin aja. Kegiatan ini tujuannya membangun silaturahmi dan relasi, kata Mila, Senin (5/7/2021).
Foto-foto tersebut, lanjut mahasiswi semester 6 jurusan STIE Indonesia Banjarmasin ini untuk koleksi pribadi dan dimasukkan ke instagram.
Selain itu, jelas Mila, dirinya juga saat ini mengikuti agenda-agenda dari Dinas Pariwisata Provinsi Kalsel. Di bulan Juli ini ada agenda of event South Kalimantan 2021 yang list acaranya bisa di lihat di ig @dinas pariwisataprov.kalsel. Salah satu acaranya itu internasional dan nasional kite festival di Kecamatan Jejangkit Kabu