Banjarmasin Post
Mudahkan Warga Peroleh Gas LPG, Pemkab Tala dan Bank Kalsel Terbitkan Kartu Kendali
Kartu Kendali Pengguna LPG 3 Kg Bersubsidi berfungsi untuk melakukan transaksi pembelian gas LPG 3 Kg di wilayah Kabupaten Tanah Laut.
Kamis, 1 Juli 2021 09:10
Penulis:
Bank Kalsel
Penandatangan kesepakatan bersama Pemkab Tala dan Bank Kalsel dalam Penerbitan Kartu Kendali Pengguna Liquified Petroleum Gas (LPG) 3 Kg Bersubsidi
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Pemerintah Kabupaten Tanah Laut (Pemkab Tala) bekerjasama dengan Bank Kalsel dalam hal Penerbitan Kartu Kendali Pengguna Liquified Petroleum Gas (LPG) 3 Kg Bersubsidi.
Penandatangan kesepakatan bersama sekaligus perjanjian kerjasama (PKS) berlangsung di Hotel Rattan Inn, Banjarmasin, Rabu (30/6/2021).
Kartu Kendali Pengguna LPG 3 Kg Bersubsidi berfungsi untuk melakukan transaksi pembelian gas LPG 3 Kg dari pangkalan desa maupun kelurahan di wilayah Kabupaten Tanah Laut.
Terbitkan Kartu Kendali, Pemkab Tanah Laut & Bank Kalsel Permudah Warga Peroleh Gas LPG
bisnis.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from bisnis.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Dispersip Kalsel Dukung TMMD Kabupaten Tanah Laut, Hadirkan Mobil Perpustakaan Keliling
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.