comparemela.com

Latest Breaking News On - Company bona fide - Page 1 : comparemela.com

Tiga Perusahaan Ikut Lelang Sayembara Parkir, DPRD Pekanbaru: Pastikan Perusahaannya Bonafit

Tiga Perusahaan Ikut Lelang Sayembara Parkir, DPRD Pekanbaru: Pastikan Perusahaannya Bonafit Jasa layanan parkir tepi jalan umum Kota Pekanbaru, kini sudah masuk proses lelang. Jumat, 30 Juli 2021 13:52 Penulis: Ini dilaksanakan seiring sudah diputusnya kontrak PT Datama, pemenang sayembara pertama, pada Februari 2021 lalu. Dishub Pekanbaru selaku OPD yang bertanggung jawab memastikan, proses lelang ini akan selesai beberapa pekan ke depan. Sehingga pada awal September 2021 mendatang, permenangnya sudah bekerja. Merespon kelanjutan sayembara ini, Ketua Komisi IV DPRD Pekanbaru Sigit Yuwono ST meminta, agar perusahaan yang ikut sayembara ini, tidak abal-abal. Apalagi nanti sudah ditetapkan pemenang sayembara ini, Dishub harus memastikan perusahaan pemenang bisa melaksanakan sesuai kontrak kerja yang disepakati.

© 2025 Vimarsana

vimarsana © 2020. All Rights Reserved.