Vino Bocah Yatim Piatu di Kutai Barat Sedang Pemulihan dan Bersiap Pulang ke Jawa
Aldiano Rafa Raharjo alias Vino, bocah yatim piatu yang baru berusia 9 tahun di Kutai Barat, Provinsi Kalimantan Timur.
Selasa, 27 Juli 2021 10:03
Penulis:
TRIBUNKALTIM.CO/ZAINUL
YATIM PIATU - Vino, bocah yatim piatu di Kutai Barat yang menjalani isolasi mandiri terakhir dan pemulihan hari ini, Senin (26/7) di rumahnya RT 04, Kampung Linggang Purworejo, Kecamatan Tering, Kabupaten Kutai Barat, Provinsi Kalimantan Timur. TRIBUNKALTIM.CO/ZAINUL
TRIBUNKALTIM.CO, SENDAWAR - Aldiano Rafa Raharjo alias Vino, bocah yatim piatu yang baru berusia 9 tahun di Kutai Barat, Provinsi Kalimantan Timur, Senin 26 Juli 2021 telah selesai menjalani isolasi mandiri.
Vino Bocah Yatim Piatu di Kutai Barat Dapat Bantuan dari Presiden Jokowi
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Astra Motor Kaltim 2 Bersama Komunitas Honda Motor Kubar Berikan Bantuan ke Bocah Vino
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.