Ratusan Aktivis Antikudeta Myanmar Gelar Unjuk Rasa Lagi: Kami Tidak Takut Covid-19 dan Junta
Ratusan aktivis antikudeta Myanmar menggelar unjuk rasa di Kota Yangon. Mereka meneriakkan kalimat yang menyatakan tidak takut dengan Covid dan junta.
Kamis, 15 Juli 2021 08:23 WIB
Pengunjuk rasa antikudeta memberikan hormat tiga jari selama demonstrasi di Yangon, Myanmar, Jumat, 14 Mei 2021.
TRIBUNNEWS.COM - Sekira 100 aktivis penentang kekuasaan militer di Myanmar berbaris melalui pusat kota terbesarnya Yangon pada Rabu (14/7/2021).
Para demonstran mengangkat tiga jari sebagai tanda perlawanan terhadap pemerintah militer atau junta Myanmar.
Dikutip dari
CNA, mereka juga meneriakkan kalimat, yang menyatakan, mereka tidak takut dengan virus corona (Covid-19) dan junta.
Menlu RI Sampaikan 4 Hal Penting pada Pertemuan Tingkat Menlu ASEAN-AS
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Blinken Desak ASEAN Ambil Aksi soal Konflik Myanmar, RI Merespon
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.