Waspadai Gejala Covid-19 Varian Delta, Ini Ciri-ciri Dan Perbedaan Gejalanya
Di saat pandemi belum juga berakhir, kini masyarakat juga kembali dihebohkan dengan kemunculan Virus Corona Varian Delta.
Senin, 28 Juni 2021 11:01 Editor: Eviera Paramita Sandi
TRIBUN-BALI.COM - Virus Corona yang hingga kini terus bermutasi membuat kesehatan semakin terancam.
Meskipun sudah ada vaksin namun banyak yang masih mengkhawatirkan penularan ini.
Isu-isu terkait keampuhan vaksin pun banyak dipertanyakan.
Di saat pandemi belum juga berakhir, kini masyarakat juga kembali dihebohkan dengan kemunculan Virus Corona Varian Delta.
Virus varian Delta pertama kali diidentifikasi muncul di daerah India.
Virus jenis ini sifatnya sangat mudah menular dan lebih berbahaya.
Syarat Masuk Bali Terbaru, Tes GeNose Tak Berlaku, Menggunakan Jalur Udara Wajib Swab PCR
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Kasus Positif Covid-19 Harian di Denpasar Bertambah 76, Sembuh 56 Orang
tribunnews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from tribunnews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.