Daftar Nama Atlet Indonesia untuk Olimpiade Tokyo, 28 Orang dari 8 Cabang Olahraga
Ajang olahraga Internasional, Olimpiade Tokyo, Jepang akan digelar 23 Juli hingga 10 Agustus 2021. Ini 28 nama atlet Indonesia untuk Olimpiade Tokyo
Sabtu, 17 Juli 2021 09:27 Editor:
Greysia Polii/Apriyani Rahayu, atlet bulutangkis Indonesia yang berangkat ke Olimpiade Tokyo, Jepang 2021
TRIBUNKALTIM.CO - Ajang olahraga Internasional, Olimpiade Tokyo, Jepang akan digelar 23 Juli hingga 10 Agustus 2021.
Awalnya Olimpiade ini digelar pada 24 Juli 2020-9 Agustus 2020, namun karena pandemi Covid-19, ditunda hingga tahun Juli 2021.
Akan ada 324 pertandingan dari 33 cabang olahraga.
Delapan cabor ini sudah sepenuhnya siap bertanding secara sportif dan berpotensi meraih medali juara.
Seperti dilansir dari Tribunnews.com dalam artikel berjudul Berikut Daftar 28 Atlet Indonesia untuk Olimpiade Tokyo 2021, kedelapan cabor tersebut yaitu atletik, panahan, rowing, menembak, bulu tangkis, angkat bes
Tribunnews.com
Setelah sukses menjadi seorang atlet senam, Callista Arum mulai menjajal hal baru. Ia terjun ke dunia akting.
Jumat, 9 Juli 2021 09:20 WIB
Laporan Wartawan Wartakotalive.com, Arie Puji Waluyo
TRIBUNNWS.COM, JAKARTA - Setelah sukses menjadi seorang atlet senam, Callista Arum mulai menjajal hal baru. Ia terjun ke dunia akting.
Dalam BHSI ini, Callista Arum berperan sebagai Lula, seorang wanita yang punya hubungan spesial dengan Pasha, yang diperankan Antonio Blanco jr.
Callista mengakui sedikit kesulitan saat awal-awal di lokasi syuting. Sebab, akting adalah dunia baru baginya saat ini. Sinetron ini perdana banget aku akting dan syuting, kata Callista Arum dalam wawancara virtual, Kamis (8/7/2021).