Warga Banyuwangi Berkerumun Saat Vaksinasi Covid-19 di Gor Tawangalun
Warga Banyuwangi Jatim berkerumun saat Vaksinasi Covid-19. TKP di Gor Tawangalun
Minggu, 27 Juni 2021 17:58
Penulis: rio angga
Kejadian di GOR Tawangalun, Banyuwangi , Jawa Timur, Sabtu (26/6/2021).
Warga sempat berkerumun karena menunggu giliran masuk.
Topano, warga yang ikut vaksinasi mengatakan, seharusnya petugas merapikan antrean agar warga tidak berdesakan.
Itu ada ruang, dari pada bergerombol di sini kan bisa dibariskan di sana dan ditata di dalam, bapak-bapak aparat koordinator terkait ini bisa membantu kami agar tak berdesakan seperti ini, kata Topano, di GOR Tawangalun, Sabtu.
Ia berharap, seluruh warga di Banyuwangi bisa mendapatkan vaksinasi tanpa berdesakan.
Warga Berdesakan Antre Vaksinasi Corona di Banyuwangi, Ini Kata Polisi kompas.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from kompas.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.