Pemkot Bandung bantu wisata kebun binatang meski tak ada anggaran Selasa, 3 Agustus 2021 14:34 WIB
Kepala Bidang Kepariwisataan Disbudpar Kota Bandung Edward Parlindungan. (ANTARA/HO-Humas Pemkot Bandung)
tapi kita berusaha cari solusi untuk Kebun BinatangBandung (ANTARA) - Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung mengupayakan untuk membantu destinasi wisata Kebun Binatang Bandung yang minim pemasukan selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).
Kepala Bidang Kepariwisataan Disbudpar Kota Bandung Edward Parlindungan di Bandung, Jawa Barat, Selasa mengatakan saat ini Pemkot Bandung memang tidak memiliki anggaran khusus untuk menangani permasalahan Kebun Binatang Bandung. Untuk itu, pihaknya bakal mendorong dan memfasilitasi para donatur untuk Kebun Binatang Bandung.
Pemkot Bandung bantu wisata kebun binatang meski tidak ada anggaran
antaranews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from antaranews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Kebun Binatang Bandung galang sumbangan untuk sediakan pakan satwa
antaranews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from antaranews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Enam Tempat Wisata di Kota Bandung Ini Ditutup Sementara
republika.co.id - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from republika.co.id Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
6 Tempat Wisata di Bandung Ditutup Satgas COVID-19, Apa Saja? : Okezone Travel
okezone.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from okezone.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.