Imigrasi Bandara Soetta Tolak I9 WNA, Tak Punya Kartu Vaksin Covid-19 Sejak 5-11 Juli atau sepekan penerapan PPKM Darurat, TPI Imigrasi Bandara Soekarno-Hatta telah menolak masuk 19 WNA ke Indonesia. Mereka langsung dipulangkan ke negara asalnya. Newswire - Bisnis.com 12 Juli 2021 | 12:56 WIB
Seorang warga negara asing (WNA) berjalan di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (13/1/2021). - Antara\\r\\n ×
Bisnis.com, JAKARTA – Kantor Imigrasi Kelas 1 Khusus Bandara Soekarno-Hatta menolak 19 Warga Negara Asing (WNA) masuk ke Indonesia selama sepekan penerapan PPKM Darurat.
Kepala Imigrasi Bandara Soekarno-Hatta Romi Yudianto mengatakan belasan WNA yang ditolak masuk tersebut karena tidak memenuhi s