Terhitung sejak 23 Maret 2020 hingga Rabu (18/8/2021) 2021 Rumah Sakit Darurat Covid-19 Wisma Atlet Kemayoran mendata sebanyak 125.401 orang terdaftar di instansi itu guna mendapatkan perawatan.
LaporCovid-19 menemukan banyak kasus keluarga pasien Covid-19 yang terpaksa harus membayar biaya perawatan kepada rumah sakit bahkan hingga ratusan juta rupiah.