Meksiko menyatakan kepada Amerika Serikat bahwa mereka menginginkan kesepakatan regional untuk mengatasi gelombang migran yang tiba di perbatasan kedua negara. Demikian dikatakan Menteri Luar Negeri Marcelo Ebrard Selasa (21/9).
Ebrard mengatakan telah mengajukan proposal itu dalam percakapan.
Puluhan ribu warga Argentina melakukan unjuk rasa di Buenos Aires pada Kamis (16/9), menuntut perbaikan ekonomi. Argentina pada saat ini sedang menghadapi situasi yang sulit karena jumlah pengangguran dan kemiskinan serta inflasi di negara tersebut terus meningkat.
Unjuk rasa tersebut terjadi.
Pusat Badai Nasional AS (NHC) memperingatkan akan terjadinya hujan lebat, banjir berbahaya dan tanah longsor ketika Badai Nora melanda daratan Sabtu (28/8) sore di pantai negara bagian Jalisco, Meksiko.
Setelah melanda dekat Vicente Guerrero, badai kategori 1 itu terus bergerak ke utara.
Ketegangan di Haiti meningkat pada Sabtu (21/8) terkait kurangnya bantuan ke beberapa wilayah terpencil yang paling terdampak gempa bumi pekan lalu yang menewaskan lebih dari 2.000 orang di negara Karibia yang miskin itu.
Banyak warga Haiti yang rumah dan sumber pendapatannya hancur.
Badai Grace menghantam Meksiko dengan hujan lebat, Sabtu (21/8), menyebabkan banjir dan tanah longsor yang menewaskan sedikitnya delapan orang, kata pihak berwenang. Badai itu adalah salah satu badai paling kuat yang melanda pantai Teluk di negara itu dalam bertahun-tahun.
Grace membawa angin.