Jelang Hari Bhayangkara Ke 75, Kapolda Aceh Ziarah dan Berdoa di Taman Makam Pahlawan Banda Aceh Kapolda Aceh dalam upacara itu bertindak selaku Irup dan dihadiri Irwasda Kombes Pol. Drs. Marzuki Ali Basyah, M. M, sejumlah PJU Polda Aceh
Rabu, 30 Juni 2021 10:28
Penulis: Subur Dani
For Serambinews.com
Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Wahyu Widada, M. Phil, menaburkan bunga saat menziarahi Taman Makam Pahlawan ( TMP) Banda Aceh, Selasa (29/6/2021).
Laporan Subur Dani | Banda Aceh
SERAMBINEWS.COM, BANDA ACEH - Menjelang Hari Bhayangkara ke 75 tahun 2021 ini, Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Wahyu Widada, M. Phil, melakukan ziarah dan berdoa untuk para pahlawan di Taman Makam Pahlawan ( TMP) Banda Aceh, Selasa (29/6/2021).