Wanita Pemilik Warkop Tak Terima Disebut Tak Hamil oleh Petugas Medis: Tukang Urut yang Bilang
Petugas medis tersebut menyebut Riana tidak hamil. Riana juga menolak saat hendak dilakukan USG.
Jumat, 16 Juli 2021 10:16
Editor:
Twitter @mazzini_gsp
Tangkapan layar petugas oknum Satpol Pp Gowa adu mulut hingga terhajadi ketegangan dengan pemilik warkop di Panciro Gowa, Rabu (14/7/2021) malam.
Fakta-fakta baru terungkap setelah korban didatangi petugas medis dan melapor ke polisi.
Wanita tersebut justru disebut tak mengandung oleh petugas medis.
Ia lalu mengaku, tukang urut lah yang menyebut dirinya tengah hamil.
Sebuah video yang menunjukkan aksi pemukulan oknum Satpol PP saat melakukan razia PPKM menjadi viral di media sosial.