UPDATE Gunung Merapi 28 Juli 2021: Keluarkan 2 Kali Guguran Lava Pijar ke Barat Daya Jarak 1,2 Km
Gunung Merapi teramati mengeluarkan dua kali guguran lava pijar ke arah barat daya dengan jarak luncur maksimal 1,2 kilometer.
Rabu, 28 Juli 2021 09:34
Penulis:
Visual Gunung Merapi yang teramati dari PGM Babadan, Sabtu (24/7/2021).
Gunung Merapi Keluarkan 2 Kali Guguran Lava Pijar ke Barat Daya, Jarak Luncur 1,2 Km
Laporan Reporter Tribun Jogja, Ardhike Indah
TRIBUNJOGJA.COM, SLEMAN - Gunung Merapi teramati mengeluarkan dua kali guguran lava pijar ke arah barat daya dengan jarak luncur maksimal 1,2 kilometer.
Pagi ini, Rabu (28/7/2021), Gunung Merapi juga mengeluarkan guguran lava pijar satu kali ke arah barat sejauh 800 meter.