Putus dari Pacarnya hingga Tak Gunakan Medsos Lagi, Kwon Mina eks AOA: Saya Juga Dirugikan
Okpriabdhu Mahtinu
- 5 Juli 2021, 08:57 WIB
Kwon Mina eks AOA memberikan pengakuan saat siaran langsung di akun Instagram-nya. /Tangkap Layar/Instagram/@kvwowv./
TRENGGALEKPEDIA.COM - Mantan member grup girlband Korea SelatanAOA, Mina mengumumkan bahwa dia telah putus dengan pacarnya.
Tak hanya itu, dia juga mengumumkan untuk keluar dari media sosial (medsos).
Kabar tersebut diumumkan Mina saat melakukan live di akun Instagram pribadinyanya @kvwowv.
Awal mulanya, pada 5 Juli 2021 pagi waktu Korea Selatan, Mina mengadakan siaran langsung di Instagram-nya.
Selama siaran langsung tersebut, Mina mengatakan jika dirinya membuat pengkuan.