Program Vaksinasi Indonesia Kenapa Lambat? Ini Jawaban Menkes Budi
Komentar:
Kompas.com - 12/07/2021, 13:07 WIB
Bagikan:
Terkait dengan program vaksinasi ini, mungkin banyak masyarakat yang bertanya-tanya kenapa program vaksin di Indonesia lama?
Bukan karena kita tidak memiliki anggaran, tapi suplai vaksinnya.
Hal ini disampaikan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin dalam webinar bertajuk E
skalasi Covid-19 di Indonesia: Basis Ilmiah, Strategi Pengendalian, dan Kebijakan yang diselenggarakan Akademi Ilmuwan Muda Indonesia (ALMI) pada Minggu (11/7/2021).
Dapatkan informasi, inspirasi dan
Tangkapan layar paparan Menkes Budi Lebih dari 37 juta orang sudah divaksinasi dosis pertama.
"Saya koreksi sedikit, orang yang sudah divaksin sekarang sudah 37 juta (bukan 36 juta seperti dalam data)," ungkap Budi dalam webinar tersebut.