CPNS-PPPK 2021 Diumumkan Selasa 29 Juni Jam 14.00 WIB, Ini Daftar Formasi untuk Lulusan SMA/SMK
BKN mengumumkan pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 pada Selasa, 29 Juni 2021 pada pukul 14.00 WIB. Ini Daftar formasi untuk lulusan SMA/SMK sederajat.
Senin, 28 Juni 2021 13:01 WIB
sscasn.bkn.go.id
BKN mengumumkan pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 pada Selasa, 29 Juni 2021 pada pukul 14.00 WIB. Ini Daftar formasi untuk lulusan SMA/SMK sederajat.
TRIBUNNEWS.COM -Badan Kepegawaian Negara (BKN) akan mengumumkan pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2021.
Rencananya, BKN akan mengumumkan CPNS dan PPPK 2021 pada Selasa (29/6/2021) pukul 14.00 WIB.
Pengumuman CPNS dan PPPK 2021 akan disiarkan secara langsung melalui kanal YouTube BKNgoid.