comparemela.com
Home
Live Updates
Perdebatan Asal-Usul Virus Corona, AS Danai Penelitian Virus di China? : comparemela.com
Perdebatan Asal-Usul Virus Corona, AS Danai Penelitian Virus di China?
Sabtu, 24 Juli 2021 11:01
Reporter : Pandasurya Wijaya
anthony fauci. ©REUTERS/Tom Brenner
Merdeka.com - Perdebatan tentang asal usul virus corona masih berlanjut dengan kabar soal penelitian virus di China yang didanai oleh pihak Amerika Serikat.
Dilansir dari laman BBC, Jumat (23/7), selama ini ada dua teori yang paling mengemuka soal asal usul virus corona Sars-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19, yaitu virus itu memang berpindah dari hewan ke manusia secara alami atau virus itu berasal dari kebocoran di laboratorium di Wuhan, tempat pertama kali virus itu terdeteksi.
Senator AS dari Partai Republik Rand Paul menuding dana AS dipakai untuk membiayai penelitian yang bertujuan menciptakan sejumlah virus (bukan virus corona) yang lebih menular dan mematikan, disebut juga dengan 'penelitian tepat guna'.
Related Keywords
,
Senators Professor Of University
,
Research Virus
,
Institute National Allergy
,
Institute National Health
,
Institute Virology
,
A University
,
Debate The Origin Virus
,
Funded Research Virus
,
President Biden
,
Director Institute National Allergy
,
Senators Professor
,
நிறுவனம் வைராலஜி
,
ப்ரெஸிடெஂட் பிடென்
,
comparemela.com © 2020. All Rights Reserved.