comparemela.com


Pendaftaran PPPK 2021 Diperpanjang sampai 26 Juli, Ini Penjelasan Panselnas
Minggu, 18 Juli 2021 – 10:05 WIB
Panselnas memperpanjang pendaftaran PPPK 2021 khusus formasi guru. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Pendaftaran PPPK 2021 diperpanjang hingga 26 Juli. Perpanjangan ini menurut Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian Badan Kepegawaian Negara (BKN) Suharmen berlaku untuk pelamar guru honorer.
Meski pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 di SSCASN BKN sudah dibuka pada 30 Juni, tetapi untuk PPPK guru baru dibuka 1 Juli.
Dalam perjalanannya, proses pendaftaran itu mengalami banyak masalah sehingga merugikan para pelamar dari guru honorer.
Baca Juga:
"Pendaftaran PPPK 2021 guru, kan, tadinya ditutup 22 Juli, tetapi karena ada masalah dalam pendaftaran, Panselnas memutuskan memperpanjang hingga 26 Juli," kata Suharmen kepada JPNN.com, Minggu (18/7).

Related Keywords

Jakarta ,Jakarta Raya ,Indonesia , ,Registration First Aid Extended ,Registration First Aid ,First Aid ,Read Also ,ஜகார்த்தா ,ஜகார்த்தா ராய ,இந்தோனேசியா ,முதல் உதவி ,ரெட் மேலும் ,

© 2025 Vimarsana

comparemela.com © 2020. All Rights Reserved.