Tribunnews.com
Kecelakaan Pesawat di Hawaii: Pesawat Kargo Boeing 737 Mendarat di Laut akibat Kerusakan Mesin
Pesawat kargo Boeing 737 yang membawa dua awak mendarat darurat di laut lepas Hawaii pada Jumat (2/7/2021) dini hari setelah mengalami masalah mesin.
Sabtu, 3 Juli 2021 14:29 WIB
Mirror
Transair Flight 810 jatuh di West Oahu, sekitar dua mil dari Bandara Kalaeloa. Pesawat kargo Boeing 737 yang membawa dua awak mendarat darurat di laut lepas Hawaii pada Jumat (2/7/2021) dini hari setelah mengalami masalah mesin.
TRIBUNNEWS.COM - Pesawat kargo Boeing 737 yang membawa dua awak mendarat darurat di laut lepas Hawaii pada Jumat (2/7/2021) dini hari setelah mengalami masalah pada mesin.
Dilansir
Tetapi dua orang di dalam pesawat telah diselamatkan.