Geger Penemuan Bayi Laki-Laki Dibungkus Jaket di Tanjung Karang Barat, Warga Berebut Ingin Adopsi
Sahid warga sekitar mengatakan, pagi itu dia mendengar sayup sayup suara anak kucing di tepi jembatan persis depan rumahnya dan ternyata itu bayi
Selasa, 3 Agustus 2021 14:25 WIB
Tribun Lampung/Muhammad Joviter
Warga Jalan Kebersihan, RT 15, Kelurahan Gedung Air, Kecamatan Tanjungkarang Barat digegerkan penemuan bayi jenis kelamin laki-laki, Senin (2/8/2021). Warga berebut ingin mengadopsi
Laporan Wartawan Tribun Lampung Muhammad Joviter
TRIBUNNEWS.COM, BANDAR LAMPUNG – Bayi tersebut diduga dibuang oleh orang tuanya dan saat ditemukan masih terlilit tali pusar.
Bayi laki-laki yang ditemukan warga di Jalan Kebersihan, Gedung Air, Tanjungkarang Barat pada Senin (2/8/2021) kemarin.