comparemela.com


Cuaca Amat Panas Melanda Kanada, Lebih 100 Orang Meninggal
Kamis, 1 Juli 2021 | 09:54 WIB
Photo :
Share
Lebih dari 100 orang meninggal dunia di Kanada saat gelombang panas memecahkan rekor negara tersebut. Suhu di sebuah daerah tercatat hampir menembus 50 derajat Celcius.
Kepolisian di wilayah Vancouver telah dipanggil untuk menangani lebih dari 130 orang yang meninggal dunia secara mendadak sejak Jumat (25/06).
Sebagian besar dari mereka adalah kaum lansia atau orang-orang dengan riwayat penyakit bawaan yang menderita saat gelombang panas melanda.
Rekor suhu panas di Kanada dipecahkan selama tiga hari beruntun. Yang terkini adalah pada Selasa (29/06), ketika temperatur mencapai 49,6 derakat Celcius di Lytton, Provinsi British Columbia.
Sebelum Minggu (27/06), suhu di Kanada tidak pernah melampaui 45 derajat celcius.

Related Keywords

Canada , ,Sergeant Police Addison ,Police On Region ,Weather Very Summer Hit Canada ,More People Deceased ,Before Week ,Governor Province ,According To Him ,கனடா ,முன் வாரம் ,கவர்னர் மாகாணம் ,

© 2025 Vimarsana

comparemela.com © 2020. All Rights Reserved.