Share
VIVA – Winger Timnas Argentina, Angel Di Maria, mencetak gol penentu kemenangan timnya atas Brasil dalam laga final Copa America 2021. Usai laga tersebut, Di Maria mengatakan, bahwa dirinya bersama rekan setimnya telah menjawab keraguan banyak pihak tentang kualitas Timnas Argentina.
Bermain di Estadio do Maracana, Minggu pagi WIB, 11 Juli 2021, Albiceleste menang tipis dengan skor 1-0. Satu-satunya gol di pertandingan ini diciptakan oleh Di Maria pada menit ke-22.
Photo :