6 Nama Kontak di HP Ini Kelewat Unik, Jadi Lebih Estetik
Diperbarui 21 Jul 2021, 12:20 WIB
10
Nama Kontak di HP Punya Ciri Khas. (Sumber: Twitter/@bertanyarl dan Twitter/@echaniim)
Liputan6.com, Jakarta Aplikasi chat kini menjadi salah satu aplikasi yang cukup sering digunakan oleh banyak orang. Aplikasi chat tentunya memberikan kemudahan untuk seseorang saling bertukar kabar dengan keluarga ataupun teman.
Agar lebih memudahkan untuk saling berkirim pesan, tentunya penting untuk membubuhkan nama kontak di HP agar ketika akan berkirim pesan tidak tertukar. Ketika membubuhkan nama kontak tersebut, setiap orang bahkan punya ciri khas tersendiri agar kumpulan nama kontaknya jadi terlihat unik.
Baca Juga