comparemela.com


Share
VIVA – Timnas Italia berhasil meraih gelar juara EURO 2020. Trofi tersebut mereka pastikan usai Azzurri mengalahkan Inggris di laga final lewat drama adu penalti dengan skor 3-2.
Final EURO 2020 yang mempertemukan Italia melawan Inggris digelar di Wembley Stadium, Senin dini hari WIB, 12 Juli 2021. The Three Lions mampu unggul cepat ketika pertandingan baru berjalan dua menit.
Umpan silang Kieran Trippier dari sisi kanan menuju Luke Shaw yang berdiri bebas di tiang jauh. Kemudian, Shaw mampu mentambut bola untuk mengelabui Gianluigi Donnarumma yang membuat Inggris unggul 1-0.
Ketinggalan satu gol membuat Italia tampil lebih meneken demi menciptakan gol penyeimbang. Upaya mereka membuahkan hasil pada menit 67 melalui aksi Leonardo Bonucci usai memanfaatkan kemelut yang terjadi di depan gawang Inggris.

Related Keywords

Italy , ,National Team ,National Team Italy ,Finis Euro ,Bait Cross ,இத்தாலி ,தேசிய அணி ,

© 2025 Vimarsana

comparemela.com © 2020. All Rights Reserved.