60 orang yang hadir secara fisik adalah Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma\ ruf Amin, pimpinan DPR (5 orang), pimpinan MPR (10 orang), ketua fraksi/kelompok DPD (10 orang).
Jabatan Ketua Dewan Perwakilan Daerah Daerah (DPRD) Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah yang kosong beberapa waktu yang lalu, kini telah terisi kembali. Kekosongan tersebut karena Ketua DPRD Kabupaten Boyolali sebelumnya, yakni S. Paryanto telah meninggal dunia pada Juni lalu.
Sekretariat Jenderal DPR Indra Iskandar mengatakan, agenda sidang tahunan yang juga berisi pidato kenegaraan Presiden itu dilaksanakan pada 16 Agustus 2021.