SAR Pontianak: Total ada 17 KM nelayan yang tenggelam Minggu, 18 Juli 2021 10:23 WIB
Kepala Kantor Search and Rescue (SAR) atau Pencarian dan Pertolongan Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar), Yopi Haryadi menyatakan, total kapal motor yang tenggelam dampak cuaca buruk karena diterjang ombak, Selasa malam (13/7) menjadi 17 unit. (Foto ANTARA/HO) Pontianak (ANTARA) - Kepala Kantor Search and Rescue (SAR) Pontianak, Kalimantan Barat, Yopi Haryadi menyatakan total ada 17 kapal motor (KM) nelayan yang tenggelam akibat cuaca buruk pada Selasa malam (13/7). Dari sebanyak itu, delapan unit KM dinyatakan selesai atau sudah ditemukan, dan sembilan unit KM dalam pencarian, kata Yopi Haryadi di Pontianak, Minggu.
Dia menjelaskan dengan penambahan satu unit KM nelayan yang tenggelam itu, maka total anak buah kapal (ABK) yang menjadi korban sebanyak 134 orang, sebanyak 77 orang selamat, 42 orang dalam pencarian, 10 orang meninggal, dan lima korban masih belum terindentifikasi.
17 Kapal Nelayan Karam di Kalbar: 42 Orang Hilang,10 Tewas
cnnindonesia.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from cnnindonesia.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.
Pangdam Tanjungpura berbelasungkawa atas kecelakaan KM nelayan
antaranews.com - get the latest breaking news, showbiz & celebrity photos, sport news & rumours, viral videos and top stories from antaranews.com Daily Mail and Mail on Sunday newspapers.