Kemenkes Pastikan Vitamin untuk Pasien Covid-19 Tersedia di Puskesmas Komentar:
Kompas.com - 05/07/2021, 08:47 WIB Bagikan:
JAKARTA, KOMPAS.com - Pihak Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memastikan obat untuk penanganan Covid-19 tersedia di puskesmas-puskesmas. Kalau obat seharusnya kita tersedia dan puskesmas tidak perlu meresepkan, kata Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi, Minggu (4/7/2021) sebagaimana dikutip dari
Puskesmas, kata dia, akan memberikan vitamin untuk pasien isolasi mandiri. Sementara itu, obat yang digunakan untuk penyembuhan lainnya harus menggunakan pengawasan dokte, sehingga, obat akan diberikan langsung oleh fasilitas kesehatan. Obat lainnya itu diberikan atas pengawasan dokter dan diberikan dari puskesmas ataupun rumah sakit, ujar Nadia.