Update Jadwal Final Piala Eropa: Ambisi Kane Jadi Top Skor Euro 2020 Bakal Diuji Bek Tangguh Ini
Bek berpengalaman Gli Azzurri, Giorgio Chiellini bakal menjadi tembok kokoh yang sulit dijebol oleh Harry Kane di laga final Piala Eropa 2020.
Jumat, 9 Juli 2021 06:50 Editor:
Frank Augstein / POOL / AFP
Pemain depan Inggris Harry Kane melakukan selebrasi setelah memenangkan pertandingan sepak bola semifinal UEFA EURO 2020 antara Inggris dan Denmark di Stadion Wembley di London pada 7 Juli 2021. Frank Augstein / POOL / AFP
Skuat The Three Lions, julukan Timnas Inggris, lolos setelah Harry Kane mencetak gol penentu di babak semifinal Euro 2020 kontra Denmark.
Striker berpengalaman milik Tottenham Hotspur tersebut semula sempat mendapat sorotan di awal turnamen, namun kini Harry Kane menuai banyak pujian dari suporter Inggris.
Prediksi Final Piala Eropa Italia vs Inggris, Eks Liverpool Ini Jagokan Kane Cs Menang Adu Penalti
Eks pemain Liverpool, Jamie Carragher memprediksi final Piala Eropa 2020 Italia vs Inggris akan dilalui lewat perpanjangan waktu dan adu penalti.
Jumat, 9 Juli 2021 09:25 Editor:
PAUL ELLIS / POOL / AFP
Pemain depan Denmark Martin Braithwaite (kanan) mencoba melepaskan tembakan selama pertandingan sepak bola semifinal UEFA EURO 2020 antara Inggris dan Denmark di Stadion Wembley di London pada 7 Juli 2021.
Jika terjadi adu penalti, eks bek The Reds Jamie Carragher punya harapan Timnas Inggris bisa mengalahkan Italia lewat skema prediksinya.
Laga puncak final Piala Eropa 2020 menyuguhkan Italia vs Inggris, lolosnya ke dua tim di partai puncak setelah mereka bermain selama 120 menit menyingkirkan lawannya.
Final Piala Eropa Italia vs Inggris, Southgate Ingin Kemenangan dan Catatkan Sejarah The Three Lions
Tim besutan Gareth Southgate sukses melaju ke final Piala Eropa 2020 seusai menyingkirkan Denmark lewat skor akhir 2-1 di semifinal pada Kamis 8 Juli
Jumat, 9 Juli 2021 10:10 Editor:
NEIL HALL / POOL / AFP
Manajer Inggris Gareth Southgate (kanan) dan pelatih Belgia Roberto Martinez bereaksi selama pertandingan sepak bola grup A2 UEFA Nations League antara Inggris dan Belgia di stadion Wembley di London utara pada 11 Oktober 2020.
TRIBUN-BALI.COM, LONDON - Tim besutan Gareth Southgate sukses melaju ke final Piala Eropa 2020 seusai menyingkirkan Denmark lewat skor akhir 2-1 di semifinal pada Kamis 8 Juli 2021 lalu.