comparemela.com

Card image cap


Jumat, 23 Juli 2021 08:08
Reporter : Uga Andriansyah
rumah rusak di serdang bedagai. ©2021 Merdeka.com/anugrah
Merdeka.com - Sedikitnya 52 rumah di lima kecamatan yang ada di Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara (Sumut), rusak diterjang angin kencang pada Kamis (22/7) siang. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Serdang Bedagai, Henry Suharto, mengatakan, fasilitas umum seperti gardu, dan pos kesehatan desa rusak usai diterjang angin kencang.
"Terjadi curah hujan tinggi disertai angin kencang yang berdampak rusaknya rumah penduduk dan gedung fasilitas umum. Total kerusakan rumah penduduk berjumlah 52 dan fasilitas umum 3 unit," kata Henry, Jumat (23/7).
Adapun lima wilayah yang terdampak yakni Kecamatan Tebing Tinggi, Sipispis, Serbajadi, Dolok Masihul, dan Pegajahan. Henry merinci, empat rumah dan satu bangunan sekolah dasar mengalami kerusakan di Dusun VII, Desa Kutabaru, Kecamatan Tebing Tinggi.

Related Keywords

Serbajadi , Sumatera Utara , Indonesia , North Sumatra , Sumatra , Indonesia General , Serdang Bedagai , Bpbds Serdang Bedagai , , Districts Serdang Bedagai , Sumatra North , Head Executor Body Prevention , Disaster Area , Sub District Cliff , Mountain Masihul , Village Island Picture , Sub District Serbajadi , Sub District Mountain Masihul , இந்தோனேசியா , வடக்கு சுமத்ரா , சுமத்ரா , பேரழிவு பரப்பளவு ,

© 2024 Vimarsana

comparemela.com © 2020. All Rights Reserved.